Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2021

MINTALAH MAKA AKAN DIBERIKAN KEPADAMU

Gambar
Syalom... Gimana kabarnya teman-teman? Aku berharap semuanya sehat dan selalu dalam lindungan Tuhan, Amin. Hari ini aku mau sharing sedikit dari ayat yang fenomenal ini, teman-teman pasti udah gak asing lagi sama ayat ini. Matius 7 : 7 " Mintalah, maka akan diberikan kepadamu, carilah maka kamu akan mendapat, ketoklah, maka pintu akan dibukakan bagimu, " Banyak dari kita yang bertanya-tanya, 'kenapa ya kita harus berdoa dan spill satu-persatu keinginan dan kesusahan kita sama Tuhan, padahal kan Tuhan Maha tau harusnya Dia udah tau isi hati kita meskipun kita gak sebutin dalam doa'. Aku juga dulu sering bertanya-tanya gitu, apalagi kalau udah males berdoa, jadi doa kita singkat dan berharap Tuhan Yesus tau semua keluhan dan kinginan kita.  Ya, Tuhan Yesus, Tuhan yang kita sembah itu memang Maha tau segalanya, tidak ada yang tersembunyi di hadapan-Nya. Tapi, Tuhan itu mau kalau kita sebutin dan ngomong sendiri ke Dia isi hati kita, keinginan kita, segala keluh kesah k

RENUNGAN HARIAN, RABU 12 MEI 2021 "MENERIMA YESUS ALA ZAKHEUS"

Gambar
 MENERIMA YESUS ALA ZAKHEUS Nats pada hari ini terdapat dalam Lukas 19 : 1-10 " 1 Yesus masuk ke kota Yerikho dan berjalan terus melintasi kota itu. 2 Disitu ada seorang bernama Zakheus, kepala pemungut cukai, dan ia seorang yang kaya. 3 Ia berusaha untuk melihat orang apakah Yesus itu, tetapi ia tidak berhasil sebeb orang banyak, sebab badannya pendek. 4 Maka berlarilah ia mendahului orang banyak, lalu memanjat pohon ara untuk melihat Yesus, yang akan lewat di situ. 5 Ketika Yesus sampai di tampat itu, Ia melihat ke atas dan berkata : " Zakheus, segeralah turun, sebab hari ini Aku harus menginap dirumahmu". 6 Lalu Zakheus segera turun dan menerima Yesus dengan sukacita. 7 Tetapi semua orang yang melihat itu bersungut-sungut, katanya: "Ia menumpang dirumah orang berdosa." 8 Tetapi Zakheus berdiri dan berkata kepada Tuhan: "Tuhan, setengah dari milikku akan kuberikan kepada orang miskin dan sekiranya ada sesuatu yang kuperas dari seseorang yang akan kukemb

Manfaat Virgin Coconut Oil (VCO) Bagi Kesehatan

Gambar
Teman-teman pasti sudah tidak asing dengan minyak serbaguna yang satu ini, ya Virgin Coconut Oil (VCO).  Virgin Coconut Oil (VCO) adalah Virgin Coconut Oil (VCO) merupakan minyak kelapa murni yang dihasilkan dari proses pengolahan daging buah kelapa tanpa melakukan pemanasan atau melalui pemanasan dengan suhu rendah sehingga menghasilkan minyak dengan warna yang jernih serta bebas dari radikal bebas akibat pemanasan (Jesika, Renata, Shinta, 2020). Dalam dunia kesehatan minyak satu ini sudah terbukti manfaatnya, salah satunya dari penelitian kesehatan yang dilakukan Oleh Lucida tahun 2017 mengenai manfaat  VCO efektif digunakan sebagai moisturizer pada kulit sehingga dapat meningkatkan hidrasi kulit dan mempercepat penyembuhan pada kulit. Nah, mengenai kandungan yang terdapat dalam minyak kelapa murni ini adalah  asam lemak jenuh (Saturated Fatty Acid) yang mencapai 90% dan asam lemak tak jenuh (Unsaturated Fatty Acid) sebesar 10%.  Kandungan lemak tak jenuh inilah yang bermanfaat